Revitalisasi Permainan Tradisional Jawa Barat di SDN Cikahuripan Kabupaten Sukabumi
DOI:
https://doi.org/10.58812/sncs.v1i2.47Keywords:
Permainan Tradisional, Pendidikan Dasar, Pelestarian Budaya, Pengembangan Keterampilan SiswaAbstract
Program pengabdian ini bertujuan untuk melakukan revitalisasi permainan tradisional dalam pendidikan dasar sebagai sarana pelestarian budaya dan pengembangan keterampilan siswa. Program ini dilaksanakan di SDN Cikahuripan, Kabupaten Sukabumi, dengan melibatkan 60 siswa yang berpartisipasi dalam kegiatan satu hari yang berfokus pada permainan tradisional Jawa Barat seperti Engklek, Bebentengan, Oray-Orayan, dan Ucing Sumput. Program dilaksanakan secara partisipatif oleh siswa kelas satu sampai tiga. Hasil program ini menunjukkan bahwa permainan tradisional meningkatkan keterlibatan siswa dan membantu dalam pengembangan keterampilan sosial, fisik, dan kognitif. Program ini merekomendasikan integrasi permainan tradisional ke dalam kurikulum pendidikan dasar untuk memperkaya pengalaman belajar siswa dan pelestarian budaya lokal.
References
Mahardika, B., Nihwan, N., & Buana, A. R. (2021). Revitalisasi Permainan Tradisional dalam Mengenalkan Nilai-Nilai Kearifan Lokal-Religius pada Anak. AN NUR: Jurnal Studi Islam, 13(2), 193–207.
Mahfudz, M. A., & Nurrachmad, L. (2024). Peran Dan Strategi Kpoti Kabupaten Semarang Dalam Upaya Revitalisasi Permainan Tradisional Serta Dampaknya Terhadap Penguatan Karakter Anak Sekolah Dasar. Innovative: Journal Of Social Science Research, 4(4), 2993–3003.
Mantri, Y. M. (2019). Upaya Pelestarian Permainan Tradisional Sunda Kaulinan Barudak Guna Meningkatkan Ketahanan Budaya Daerah. TEXTURA, 6(2), 118–131.
Nurmahanani, I. (2017). Penelitian Foklor Permainan Rakyat Sunda Di Kampung Cikondang Jawa Barat Dan Internalisasi Nilai Didaktisnya Di Sekolah Dasar. Metodik Didaktik, 12(2), 23–35.
Petege, I., Irawan, F. A., & Iyai, M. (2023). Revitalisasi permainan tujuh sebagai permainan asli kabupaten nabire papua. Journal of Sport Coaching and Physical Education, 8(1), 72–81.
Pramesti, P., Komalasari, R., & Adriza, A. (2020). Pemanfaatan Taman Kota untuk Memperkenalkan Permainan Tradisional Jawa Barat. Altasia Jurnal Pariwisata Indonesia, 2(2).
Rahmadeni, Y., & Septian, D. (2018). Revitalisasi Nilai Budaya Melalui Permainan Galah Panjang Di Masyarakat Kepulauan Riau. Perada, 1(1), 59–74.
Sonjaya, A. R., Arifin, Z., & Pratiwi, R. A. (2021). Revitalisasi permainan tradisional sebagai wahana peredam permainan digital pada anak. Jurnal Pendidikan UNIGA, 15(1), 385–396.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Heliani Heliani, Andri Ardhiyansyah, Rena Yuliana, Rival Pahrijal (Author)
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.